Sunday, January 1, 2012

Aneka kartun senam

Tags

Akhir tahun 2011 ditutup dengan kesan yang kurang bagus... Permasalahannya server hosting kartunmania berkali-kali ngadat.... Klo boleh pinjam istilah PLN, "byar pet" gituu... Terus terang, bukan hanya anda yg kesel.. Kartunmania sendiri sebelnya minta ampuuun.....


Okeeh, kita lupakan segala hal yang tidak menyenangkan di tahun 2011. Setidaknya, kita coba gunakan sebagai dasar bertindak dan berkaca agar tidak terulang lagi ti tahun 2012. Resolusi di tahun 2012? Sorry bro n sis... Kartunmania bukan type orang yg perfeksionis dan yang terprogram.  So, ndak  pake resolusi-resolusian... (emang monitor kog pake resolusi? :mrgreen: ) Biarkan air mengalir ke alur yang semestinya...


Selamat Tahun Baru 2012
Semoga tahun 2012 ini lebih baik dari tahun 2011 baik dari segi lahir maupun batin....


Kartun Tabloid Bola edisi 27 Oktober 2011


Karya : Yudha Kokkang - Senam Palang bertingkat.. :mrgreen:



Karya : Assa - Senam kuda kuda pelana berduru .. :ngakaks



Karya : Ahoen - Apesnya pesenam lantai.. :mrgreen:



Karya : Kirno - Beginilah cara atlit senam dirawat di RS .. :ngakaks













Mutiara kata hari ini


seseorang manusia harus cukup rendah hati untuk mengakui kesilapannya, cukup bijak untuk mengambil manfaat daripada kegagalannya dan cukup berani untuk membetulkan kesilapannya.

~ Embuh



EmoticonEmoticon