Monday, February 4, 2013

Penyebab pacaran bubar

Kegagalan dalam membangun sebuah hubungan percintaan (pacaran), memang banyak sekali penyebabnya. Dari soal yang sepele hingga soal yang teramat berat. Contoh sepelenya begini :




  • pacaran bubar gara-gara tau pacarnya kalo tidur mendengkur.. :batas

  • Pacar minta putus, gara-gara cemburu pacarnya lebih mentingin mancing daripada ngapel.. :mrgreen:

  • Pacar tiba-tiba minta putus, gara-gara ente ketiduran, padahal sang pacar udah nunggu di halte sampe 3 jam... :batas


Okeeh, Yayat Ceking di bawah ini akan memberikan gambaran tentang penyebab bubarnya pacaran dengan alasan yang maha berat, "BEDA KEYAKINAN".... lanjut mang....


Kartun Pikiran Rakyat, 02 Desember 2012


YAYAT CEKING - Karya : Rond & A'doen


"Beda keyakinan :)



PERI dan ACIL - Karya : Nada dan Ali


fossball, alternatif bola di musim hujan... :)



JOKIS & NAIS - Karya : R. Amdani & Kipod


"Helm full face..." :batas



Tak & Dut - Karya : Aan Iskandar


"Tidak ada badak, tidak bagus" :mrgreen:












Mutiara kata hari ini

"Jangan biarkan keraguan mengusikmu jika engkau hendak berbuat"

~ Rasyid Salim AL-Khuri ~



EmoticonEmoticon